GELORA.ME - Banyak sekali franchise makanan cepat saji ‘ayam goreng’ yang ada di Indonesia, salah satunya yaitu Rocket Chicken.
Siapa sih yang tidak mengenal Rocket Chicken yang berada di sekeliling rumah kita ini?
Mungkin salah satu gerainya gak jauh dari rumah kamu nih, sobat.
Dengan omset yang mencapai 1,2 triliun, Rocket Chicken berhasil mencatatkan diri sebagai salah satu pelaku utama di pasar makanan cepat saji.
Dikutip dari instagram @the7percent.co pada 1 Februari 2024, artikel ini akan menggali lebih dalam mengenai kisah keberhasilan bos Rocket Chicken yang dulunya ‘mantan pekerja cleaning service’ berhasil membawa bisnisnya mencapai puncak.
Franchise ini punya lebih dari 1.000 gerai dan menghasilkan 1,2 triliun per tahun. Jika kamu ditanya siapa sih bos dari Rocket Chicken, kira-kira kamu tahu gak?
Mantan Cleaning Service
Nurul Atik ialah pendiri Rocket Chicken, yang didirikan pada tahun 2010.
Sebelumnya, pasca lulus SMA, tahun 1986 Nurul Atik mengawali terjun ke bisnis restoran dengan menjadi petugas cleaning service di California Fried Chicken (CFC) di Semarang.
Baca Juga: Jadi andalan banyak orang, ini kata mereka tentang merek rasa AMDK botol yang ramah di kantong
Nurul memilih kerja karena orang tuanya tak memiliki biaya untuk menyekolahkannya ke jenjang pendidikan yang lebih tinggi.
Nurul punya mindset dan kinerja yang keren, hal itu yang bikin karirnya terus melejit.
Setelah menjadi cleaning service, dia dipromosikan jadi tukang masak, kasir, supervisor, asisten manager dan terakhir menjadi manager area CFC.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: hops.id
Artikel Terkait
Perempuan ini review jujur kue ulang tahun murah The Harvest, cuma Rp50 ribuan: Kemasan premium dan free totebag!
Megawati banyak dikira pakai tindik, dr Soni ungkap yang dipakai anak Soekarno adalah Plugs Nasal Filter, harganya di bawah Rp100 ribuan?
Ramalan Zodiak hari ini, Minggu 4 Februari 2024: Aries cobalah kencan kilat, Taurus finansial lagi baik-baik saja
Ken and Grat review Indomie goreng lokal vs luar negeri, ternyata berbeda dari segi ini: Mienya tipis, rasanya lebih...