Mewarisi lidah api satrio piningit, ini 5 weton yang kutukannya bisa menjadi kenyataan karena lisan saktinya

- Senin, 25 Desember 2023 | 22:01 WIB
Mewarisi lidah api satrio piningit, ini 5 weton yang kutukannya bisa menjadi kenyataan karena lisan saktinya

GELORA.ME – Tercatat dalam Primbon Jawa, bahwa konon ada weton yang mewarisi lidah satrio piningit.

Ada pula yang menyebutnya dengan weton sabdo pandito ratu lantaran konon memiliki lisan yang sangat sakti.

Setidaknya terdapat 5 weton yang mewarisi lidah api satrio piningit, pemilik weton ini diharapkan untuk lebih berhati-hati dalam melontarkan ucapan.

Baca Juga: Sama sekali tak sebut Teuku Ryan, 2 permintaan Ria Ricis ini ditafsirkan lain: Kasih tau single parent secara halus

Terutama saat dilanda kemarahan, karena ketika salah ucap bisa membuat ucapan menjadi kutukan yang kenyataan.

Dilansir dari kanal YouTube Ki NAWI KRAMA, berikut ini adalah 5 weton yang mewarisi lidah api satrio piningit atau sabdo pandito ratu.

1. Selasa Legi

Termasuk weton yang mewarisi lidah api, mereka dikenal tenang bahkan ketika mengalami kesusahan sekalipun.

Baca Juga: Bingung mau jajan apa? Berikut 6 rekomendasi snack yang wajib kamu coba kalau mampir ke KKV

Selain dikenal pandai menyembunyikan kesusahan, mereka juga memiliki karakter pemarah. Beruntungnya di balik karakter tersebut, mereka juga memiliki sifat pemaaf.

2. Kamis Kliwon

Tipekal orang yang ikhlas saat berbagi dengan orang di sekitarnya, lantaran sadar bahwa apapun yang dimiliki hanyalah titipan dari Tuhan yang Maha Kuasa.

Baca Juga: Aktor Kim Dong Wook menikah, istrinya kalangan non-artis, tapi mantan trainee SM bareng Choi Soo Young SNSD

Memiliki kepribadian yang kuat, tenang, ulet dalam menggapai cita-cita serta mudah mendapatkan simpati dari orang lain.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: hops.id

Komentar