RADIOWEBINDO - Minnie (G)I-DLE baru-baru ini membagikan kabar terbaru mengenai kondisi kesehatannya.
Sebelumnya pada Selasa (12/12/2023) waktu setempat, Minnie meninggalkan panggung lebih awal saat penampilan (G)I-DLE dalam konser Jingle Ball di Philadelphia karena kesehatannya yang tiba-tiba memburuk.
"Mempertimbangkan kesehatan sang artis, Minnie melakukan stabilisasi sesuai dengan petunjuk tenaga medis," tutur agensi dalam pernyataan resminya yang dirilis melalui Weverse.
Baca Juga: Takut Ketinggian, Seo In Guk Alami Panic Attack Saat Syuting Death's Game
Kemudian pada Minggu (17/12/2023), melalui unggahan di Instagram Stories, Minnie mengungkapkan kondisi kesehatannya.
Selain memposting beberapa foto dari acara "2023 MAMA Awards", dia menulis pesan yang berisi, “Maaf ini agak terlambat, hehe… Saya menjadi jauh lebih baik, jadi jangan khawatir, Neverver (nama panggilan untuk fandom (G)IDLE, Neverland)! Semuanya, tolong jaga kesehatan kalian dan jangan sakit~”
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: radiowebindo.com
Artikel Terkait
Ayu Aulia Bongkar Chat Revelino Tuwasey dan Lisa Mariana soal Anak
Lisa Mariana Bantah Revelino Tuwasey adalah Ayah Bilogolis Anaknya: Anak Ridwan Kamil!
Ternyata Hotman Paris yang Kasih Ide di Balik Pria Ngaku Ayah Biologis Anak Lisa Mariana
Robby Abbas Ngaku Jadi Muncikari TB Model Iklan Sabun, Udah Tua tapi Bayarannya Wah...