BondowosoNetwork.com - Yamaha Vixion-R 2024 adalah versi tertinggi dari Yamaha Vixion dan untuk warnanya full hitam elegan.
Dari batok kepala Yamaha Vixion-R 2024 berwarna full hitam dove polos tidak ada balutan stripping.
Pada area tengah batok kepala Yamaha Vixion-R 2024 ini berwarna smoke dan terdapat dudukan plat nomor.
Dikutip Bondowoso Network dari YouTube Zoals Prasetyo, pencahayaan headlamp Yamaha Vixion-R 2024 black sudah LED.
Kaki-kaki Yamaha Vixion-R 2024 black untuk suspensi depan teleskopik dan bagian fendernya full hitam dove polos.
Velg Yamaha Vixion-R 2024 black didesain V miring ke belakang dan berwarna coklat dove.
Ban depan Yamaha Vixion-R 2024 black menggunakan ukuran 90/80 ring 17 dan tubeless.
Yamaha Vixion-R 2024 black pengeremannya sudah disk brake new wave dan kalipernya 2 piston.
Pada bagian speedometer Yamaha Vixion-R 2024 black full digital dengan indikator engine check, temperatur, sein dan lampu jarak jauh.
Baca Juga: Berikut Produk Baru Yamaha di Tahun 2024, Termasuk Vixion Apakah Akan Lahir Kembali?
Untuk keamanan Yamaha Vixion-R 2024 black menggunakan kunci kontak.
Kapasitas tangki Yamaha Vixion-R 2024 black 11 liter dengan desain tangki dibalut cover plastik full hitam dove dengan logo Yamaha 3D.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: bondowoso.jatimnetwork.com
Artikel Terkait
Setelah bZ4X dan C-HR+, Toyota Siapkan Yaris Listrik
Berpotensi Terbakar, Hyundai Tarik Ribuan Unit Tucson
Daftar Mobil Harga Rp200 Jutaan Cocok untuk Mudik Lebaran, Ada Model Hybrid hingga Listrik
Beli Mobil bekas, Jangan Salah Pilih Begini Ciri-Ciri Kendaraan Pernah Terendam Banjir