GORAJUARA - Pertandingan BRI Liga 1 mempertemukan Bhayangkara FC vs Persita Tangerang yang akan berlangsung pada hari Minggu, 17 Desember 2023.
Pertandingan Bhayangkara FC vs Persita Tangerang BRI Liga 1 tersebut akan disiarkan langsung pada pukul 19.00 WIB di Stadion Patriot Chandrabaga, Bekasi.
Berikut adalah analisa pertandingan Bhayangkara FC vs Persita Tangerang berdasarkan performa, perkembangan kedua tim, dan prediksi skor.
Bhayangkara diunggulkan dalam pertandingan ini karena menjadi tim tuan rumah, kesempatan ini dijadikan para pemain untuk bermain maksimal.
Bhayangkara berambisi untuk memperoleh poin penuh di pertandingan ini, walaupun untuk mendapatkan kemenangan tidaklah mudah apalagi berhadapan dengan Persita.
Bhayangkara mempunyai pemain baru yaitu Radja Nainggolan, namun bermainnya pemain baru tersebut belum bisa dipastikan.
Baca Juga: Prediksi Skor Persikabo 1973 Vs Persebaya BRI Liga 1: Kedua Tim Sedang Tidak Aman
Sementara itu, Persita mendapatkan motivasi yang kuat untuk bisa memenangkan pertandingan pada laga selanjutnya melawan Bhayangkara.
Persita pada pertandingan terakhirnya memperoleh kemenangan saat berhadapan dengan Persikabo 1973, kemenangan tersebut sangat berharga bag Persita.
Baca Juga: Prediksi Skor Persikabo 1973 vs Persebaya Surabaya BRI Liga 1, Ambisi Kuat dari Kedua Tim
Prakiraan Susunan Pemain
Bhayangkara (4-3-3): A Savik; I Putu G, Anderson S, M Herrera, F Rohman; David M, Matias M, Zulfahmi A; D Sulistyawan, J Brandao, S Rizki
Persita (4-3-3): Kartika A; F Ohorella, C Rontini, J Guseynov, Mario J; Rifky D Septiawan, Sin-young B, I Kurniawan; R Fergonzi, Mohcine H, Ezequiel V
Head to head
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: gorajuara.com
Artikel Terkait
Dituding Bukan Wanita, Petinju Aljazair Imane Khelif Menangis: 'Allah Bersama Saya, Allahu Akbar'
Kontroversi Olimpiade Paris: Izinkan Atlet Transgender Ikut Tinju Wanita, Lawan Auto Babak-belur!
Raih Medali Perak, Gaya Santai Atlet Penembak Turki Jadi Sensasi di Olimpiade Paris 2024
Belal Muhammad, Petarung Palestina Pertama yang Raih Gelar Juara UFC