GELORA.ME- UTBK SNBT merupakan tahap awal untuk masuk ke Perguruan Tinggi Negeri.
Melalui latihan soal ini, dapat membantu Anda untuk melatih kemampuan untuk mengerjakan soal.
Disini kita akan mengulas soal-soal pengetahuan dan pemahaman umum. Yuk, simak ulasannya:
Soal nomor 1 sampai 5
(1) Sebagian besar orang sering mengeluh karena terlalu sibuk. (2) Mereka umumnya ingin memiliki lebih banyak waktu luang. (3) Namun, penelitian terbaru menemukan bahwa terlalu banyak waktu luang ternyata tidak lebih baik daripada terlalu sibuk. (4) Menurut penelitian yang diterbitkan oleh American Psychological Association, bertambahnya waktu luang memang dapat meningkatkan rasa bahagia. (5) Akan tetapi, perasaan itu hanya bertahan sampai titik tertentu. (6) Jika waktu luang yang dimiliki terlalu banyak, akan ada dampak buruk yang timbul.
(7) Untuk menyelidiki fenomena tersebut, para peneliti melakukan eksperimen daring yang melibatkan lebih dari 6.000 peserta. (8) Peneliti menemukan bahwa orang yang memiliki waktu luang sedikit merasa lebih stres daripada mereka yang memiliki jumlah waktu luang sedang. (9) Sementara itu, mereka yang memiliki waktu luang banyak juga merasa kurang produktif daripada mereka yang berada dalam kelompok sedang. (10) Lebih lanjut, temuan tersebut menunjukkan bahwa berakhir dengan waktu luang sepanjang hari untuk melakukan hal-hal yang diinginkan ternyata dapat membuat seseorang merasa tidak bahagia. (11) Sebaliknya, orang harus berusaha untuk memiliki waktu luang dalam jumlah sedang agar dapat melakukan apa yang mereka inginkan.
Topik bacaan tersebut adalah ….
A. Perbandingan antara orang yang memiliki waktu luang dengan orang yang sibuk
B. Kelebihan dan kekurangan dari adanya waktu luang yang terlalu banyak
C. Memiliki terlalu banyak waktu luang tidak lebih baik daripada terlalu sibuk
D. Dampak buruk yang dialami oleh orang-orang yang memiliki waktu luang
E. Penelitian American Psychological Association tentang kesibukan dan waktu luang
JAWABAN : C
2. Topik: Kata, Frasa, dan Makna
Subtopik: Konsep Kilat Makna
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: medialabuanbajo.com
Artikel Terkait
Ditemukan Pelanggaran, Kemenag Cabut Sertifikat Halal Roti Okko
10 Tahun Pemerintahan Jokowi: Warisan Utang Menggunung, Tak Sebanding dengan Pertumbuhan
Viral Banyak Anak Cuci Darah di RSCM, Ini Penyebab serta Pencegahannya
Hasil Uji BPOM: Roti Okko Mengandung Pengawet Ilegal, Roti Aoka Lolos Uji