PUBLIKSATU, - Cita rasa asam dan segar pada acar memang kerap kali mengundang gairah untuk mengonsumsinya.
Biasanya, acar sering ditemukan sebagai tambahan makanan untuk membantu menambahkan rasa pada hidangan seperti nasi goreng atau lainnya.
Baca Juga: 5 Makanan Ini Dipercaya Bisa Tingkatkan Kesehatan Tubuh
Beberapa buah dan sayur seperti mangga, nanas, kubis, wortel, dan timun, basanya kerap dijumpai sebagai bahan dasar pembuatan acar.
Meskipun banyak yang menyukai acar karena rasanya yang tajam, namun kandungan yang ada dalam pembuatannya bisa berbahaya bagi kesehatan Anda.
Oleh karenanya, ada efek samping tertentu dari acar yang harus Anda ketahui.
Dilansir dari Health Shots, Kamis (4/1), berikut adalah 4 efek samping acar yang wajib Anda ketahui.
1. Nilai gizi rendah
Proses pembuatan acar mulai dari pemotongan buah atau sayuran hingga menjemurnya di bawah sinar matahari, menjadi poin utama yang harus kamu ketahui.
Pengeringan di bawah sinar matahari dapat menghancurkan sebagian besar nutrisi.
Lapisan garam juga diterapkan pada buah dan sayur selama proses pengeringan, hanya akan memperburuk keadaan.
Singkatnya, proses pembuatan acar mengurangi nilai gizinya menjadi rendah.
2. Dapat meningkatkan kadar tekanan darah
Garam berlebih diterapkan pada saat menjemurnya di bawah sinar matahari dan banyak garam kembali ditambahkan selama proses pembuatan.
Kelebihan garam dalam acar meningkatkan kandungan natrium di dalamnya, sehingga sangat berbahaya bagi kesehatan Anda.
Natrium dalam makanan asin seperti acar dapat meningkatkan tingkat tekanan darah, dan dapat menyebabkan masalah jantung.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: publiksatu.co
Artikel Terkait
Ditemukan Pelanggaran, Kemenag Cabut Sertifikat Halal Roti Okko
10 Tahun Pemerintahan Jokowi: Warisan Utang Menggunung, Tak Sebanding dengan Pertumbuhan
Viral Banyak Anak Cuci Darah di RSCM, Ini Penyebab serta Pencegahannya
Hasil Uji BPOM: Roti Okko Mengandung Pengawet Ilegal, Roti Aoka Lolos Uji